MODEL BISNIS KOPERASI SYARIAH YANG BERKELANJUTAN: Analisis Integrasi Sharia Governance dan Balanced Scorecard
Rp70000
MODEL BISNIS KOPERASI SYARIAH YANG BERKELANJUTAN
Analisis Integrasi Sharia Governance dan Balanced Scorecard
Copyrights © 2024
Penulis: Etom Katamsi
Editor: Muhammad Khutub
Desain Cover: Jaza Ertaja
Desain Tataletak: Muslih Abdullah
ISBN: 978-623-8593-45-3
viii, 102 hlm, 15,5×23 cm
Cetakan Pertama, September 2024
Diterbitkan oleh:
LEMBAGA KAJIAN DIALEKTIKA
ANGGOTA IKAPI
Jl. Villa Dago Raya No. A257
Telp. (021) 7477 4588
Tangerang Selatan 15415
email. [email protected]
web: www.dialektika.or.id
Deskripsi
Dalam era yang semakin kompleks dan dinamis, koperasi syariah dituntut untuk terus berinovasi dan adaptif. Buku ini hadir sebagai jawaban atas tantangan tersebut, dengan menawarkan model bisnis yang tidak hanya menguntungkan secara finansial, tetapi juga berdampak positif bagi masyarakat dan lingkungan. Melalui integrasi sharia governance dan balanced scorecard, buku ini menyajikan peta jalan bagi koperasi syariah untuk mencapai pertumbuhan yang berkelanjutan.
Tantangan dalam pengelolaan koperasi syariah ini masih cukup besar, terutama dalam hal pengelolaan keuangan, kepatuhan terhadap prinsip-prinsip syariah, dan pencapaian kinerja yang berkelanjutan. Buku ini mencoba untuk menjawab tantangan tersebut dengan menawarkan model bisnis yang mengintegrasikan Sharia Governance dengan Balanced Scorecard sebagai alat manajemen kinerja yang komprehensif.